10. Aquarius
Jika ada sesuatu yang berhubungan dengan hal asmara dan perlu kamu lakukan, segeralah bertindak. Tetaplah percaya diri di hadapan si dia.
11. Pisces
Coba perhatikan seseorang yang ada di dekatmu hari ini. Dia mungkin butuh teman untuk bercerita, sehingga kamu harus menjadi pendengar yang baik.
12. Aries
Jangan malas untuk menjalani hari ini. Selain itu, tetaplah bersikap jujur agar kamu bisa dipercaya. Kamu yang berada di bawah naungan zodiak Aries akan diuntungkan karenanya.