Merantau 3 Tahun di Taiwan, Pria Ini Buat Kejutan di Warung Makan Keluarga

Senin, 10 Mei 2021 | 14:46 WIB
Merantau 3 Tahun di Taiwan, Pria Ini Buat Kejutan di Warung Makan Keluarga
Momen haru pria pulang kampung dari Taiwan (TikTok @rakha_real)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Nggak bisa tahan air mata kalau tentang keluarga," komentar seorang warganet.

Warganet lain ikut berkomentar. "Selamat Anda telah berhasil membuat aku ikut menangis, bahagia, dan terharu," ujar warganet ini.

"Woi pemerintah lihat tuh betapa besar rindu orang tua ingin ketemu anaknya dan sebaliknya," tulis warganet lainnya di kolom komentar.

Hanya dalam 1 hari, unggahan ini sudah ditonton lebih dari 3 juta kali di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI