"Tatapannya tulus banget tuh keliatan," tambah komentar lain.
Video bule yang menikah dengan wanita Indonesia itu sendiri sudah ditonton hingga 630 ribu kali sejak dibagikan.
Selain itu, warganet juga sudah memberikan hingga 33,3 ribu likes kepada pasangan beda negara satu ini.