Viral Wanita Awalnya Girang Dapat Promo Makan Murah, Mendadak Syok Pas Lihat Lokasi

Kamis, 18 November 2021 | 14:33 WIB
Viral Wanita Awalnya Girang Dapat Promo Makan Murah, Mendadak Syok Pas Lihat Lokasi
Ilustrasi kurir makanan. (pexels.com/RODNAE Productions)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet lainnya ikut berkomentar. "Wkwkwk nggak apa-apa kak. Anggap aja berbagi rezeki untuk bapak yang mengantar," ujar warganet ini.

"Aku juga pernah mau kirim makanan ke pacar yang posisinya di Jakarta Selatan, aku di jakarta Pusat, tapi alamat yang ketulis malah Jakarta Barat hahaha," tulis warganet ini di kolom komentar.

Sementara itu, hingga Kamis (18/11/2021), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 100 ribu kali di TikTok.

Untuk menonton video selengkapnya, klik di sini!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI