
Bintang Drama Encounter ini juga terlihat berpose dengan brand ambassador Chaumet lainnya, yakni Diane Kruger. Kecantikan keduanya begitu memukau dengan gaya elegan masing-masing.
5. Berfoto Selfie dengan Bos Facebook Prancis

Bukan cuma itu, Song Hye Kyo juga mencuri perhatian saat berfoto selfie dengan bos Facebook Prancis Laurent Solly. Ia diketahui merupakan suami dari Caroline Roux, jurnalis politik di France 5.