Rekomendasi Vila Private Pool Bali dengan Jacuzzi, Ketahui Juga Perbedaan Keduanya

Risna Halidi Suara.Com
Selasa, 12 Juli 2022 | 00:31 WIB
Rekomendasi Vila Private Pool Bali dengan Jacuzzi, Ketahui Juga Perbedaan Keduanya
Kolam renang pribadi (Dok Ini Vie Villa)

Suara.com - Private pool dan jacuzzi merupakan dua jenis kolam yang dapat menjadi alternatif untuk membersihkan dan menenangkan tubuh. Private pool sendiri berarti kolam renang pribadi, yang biasanya tersedia di rumah atau penginapan tertentu.

Sementara itu jacuzzi merupakan istilah untuk menyebut kolam berendam yang didesain menggunakan sistem jet bawah air yang berfungsi menciptakan sirkulasi air untuk memijat tubuh.

Meski kedua hal tersebut tergolong mewah, namun fasilitas itu tentu bisa didapatkan di vila atau penginapan pilihan.

Dikatakan oleh Manager Marketing & Branding Vie Hospitality - Gratika, dua fasilitas tersebut bisa dirasakan pengunjung di Vie Villa merupakan bagian dari Ini Vie Hospitality.

Terdapat dua jenis vila yaitu vila satu kamar dengan kolam renang dan jacuzzi, dan vila dua kamar dengan kolam renang dan jacuzzi yang terletak di perbatasan Legian dan Kuta, Bali.

"Vila sengaja dirancang dengan mengutamakan privasi dan keintiman untuk menjaga kenyamanan tamu. Staf yang ramah juga akan membuatmu semakin merasa nyaman dan aman," kata Gratika, dikutip siaran pers.

Vila sendiri memiliki lokasi yang cukup strategis, tidak jauh dari keramaian namun cukup tenang untuk menghabiskan waktu berlibur. Tidak hanya itu, lokasinya juga dekat dengan Pantai Double Six yang terkenal.

Gratika menambahkan, pihaknya menyediakan paket bulan madu dan paket selebrasi lainnya sesuai permintaan tamu.

"Kami akan memastikan tamu mendapatkan fasilitas terbaik dengan pelayanan yang terbaik juga. Ini sudah terbukti dari banyaknya tamu yang kembali memilih kami sebagai tempat staycation saat sedang berlibur di Bali” pungkas Gratika.

Baca Juga: Heboh Ada Acara LGBT di Vila Kawasan Puncak Bogor, Ini Tanggapan Camat Megamendung

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI