Terpopuler: Jokowi Pamer Pakai Baju Adat Buton, Aurel Hermansyah Pakai Seragam SD dengan Gesper Mewah

Vania Rossa Suara.Com
Kamis, 18 Agustus 2022 | 08:51 WIB
Terpopuler: Jokowi Pamer Pakai Baju Adat Buton, Aurel Hermansyah Pakai Seragam SD dengan Gesper Mewah
Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana mengenakan baju adat Buton saat HUT Kemerdekaan RI ke-77 di Istana Merdeka. (Foto: Antara)

Suara.com - Busana yang dikenakan Presiden Joko Widodo atau Jokowi pada Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi atau Hari Kemerdekaan Indonesia ke-77 yang dilaksanakan di Istana Merdeka Selatan Jakarta, Selasa (17/8/2022) menjadi sorotan. Lewat akun Twitternya, Jokowi menuliskan jika dirinya saat itu mengenakan Dolomani, baju adat Buton, Sulawesi Tenggara. Cuitannya tersebut juga disertai foto dirinya yang mengenakan Dolomani berwarna merah putih.

Lain Jokowi, lain pula Aurel Hermansyah. Bersama keluarga kecilnya, Aurel menggelar lomba 17-an yang diikuti oleh para karyawannya. Aurel tampak mengenakan seragam SD, namun dilengkapi dengan item fesyen super berupa gesper mewah. Gesper tersebut tampak mencolok dengan simbol 'GG' mencerminkan brand keluaran asal Italia, Gucci.

Simak selengkapnya berita terpopuler lainnya di bawah ini!

1. Jokowi Pamer Foto Busana Adat Buton di Twitter, Warganet: Lagi Upacara Sempat-sempatnya Ngetweet

Presiden Joko Widodo (kiri) didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo mengenakan baju adat Dolomani dari Buton pada Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (17/8/2022). . ANTARA FOTO/Setpres
Presiden Joko Widodo (kiri) didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo mengenakan baju adat Dolomani dari Buton pada Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan ke-77 Republik Indonesia di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (17/8/2022). . ANTARA FOTO/Setpres

Busana Presiden Joko Widodo atau Jokowi pada Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi atau Hari Kemerdekaan Indonesia ke-77 yang dilaksanakan di Istana Merdeka Selatan Jakarta, Selasa (17/8/2022) menjadi sorotan. Banyak publik bertanya-tanya tentang dari mana asal pakaian yang digunakannya.

Oleh sebab itu, lewat akun Twitternya, Jokowi menuliskan jika dirinya sendiri hadir dengan mengenakan Dolomani dari Buton, Sulawesi Tenggara. Cuitannya tersebut juga disertai foto dirinya yang mengenakan Dolomani berwarna merah putih.

Baca selengkapnya

2. Aurel Hermansyah Pakai Baju SD di Lomba 17 Agustus, Harga Gesper Mewahnya Hampir Rp 7 Juta!

Harga gesper mewah Aurel Hermansyah curi perhatian. (Dok. Instagram)
Harga gesper mewah Aurel Hermansyah curi perhatian. (Dok. Instagram)

Merayakan HUT RI ke-77, keluarga kecil Atta Halilintar termasuk Ameena Nur Atta menggelar lomba 17 Agustusan, bersama para karyawannya. Namun item fashion gesper Aurel Hermansyah jadi sorotan karena menggunakan brand Gucci.

Baca Juga: Farel Prayoga, Dulu Jadi Pengamen Jalanan kini Bikin Istana Negara Bergoyang

Hal ini terlihat meski Aurel menggunakan baju SD, seragam merah putih, lengkap dengan hijab berwarna merah. Tapi gesper atau belt Aurel nampak mencolok dengan simbol 'GG' mencerminkan brand keluaran asal Italia, Gucci.

Baca selengkapnya

3. 5 Inspirasi Model Kitchen Set Letter L dengan Berbagai Gaya

Inspirasi Model Kitchen Set Letter L (Dekoruma)
Inspirasi Model Kitchen Set Letter L (Dekoruma)

Menata dapur ternyata tak sesepele yang kita kira, lho. Menata dapur bukan hanya sekadar merapikan dinding, lantai, menambahkan beberapa titik pencahayaan sekunder dan aksen, atau memasang kitchen set seperti konter dapur, laci, rak gantung, dan kabinet dinding.

Proses menata dapur lebih kompleks dari itu, terutama dalam merencanakannya. Banyak faktor yang perlu dipertimbangkan seperti posisi dapur di rumah, luas dapur, arah cahaya matahari yang masuk ke dapur, posisi dan ukuran peralatan-peralatan elektronik berukuran besar seperti kulkas dan oven.

Baca selengkapnya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI