"Itu bulu mata sapi, Kak. Kok, panjang? Lah emang gitu. Keluarga saya jual daging sapi dan biasanya jeroan sapi yang kayak gitu buat campuran bakso," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Kamis (25/8/2022), video ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali di TikTok.