7 Negara Terindah di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?

Sabtu, 03 September 2022 | 13:30 WIB
7 Negara Terindah di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?
Danau Moraine di Taman Nasional Banff, Kanada. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Italia

Sebagai salah satu negara yang memiliki situs warisan dunia UNESCO terbanyak, tidak heran jika Italia menjadi salah satu negara terindah di dunia.

Setiap kota di Italia menawarkan kecantikannya sendiri, seperti Colosseum di Roma, katedral di Florence, dan kanal-kanal di Venesia. Italia juga menawarkan pemandangan alam yang melimpah, seperti tebing tepi laut di Pantai Amalfi.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI