Sultan Banget! Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Berencana Buat Helipad di Rumah Barunya

Rabu, 07 September 2022 | 08:15 WIB
Sultan Banget! Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Berencana Buat Helipad di Rumah Barunya
Enggak Tanggung-Tanggung Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Berencana Buat Helipad di Rumah Barunya
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tidak hanya itu, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah juga melihat-lihat ruangan lainnya serta membayangkan ruangan-ruangan yang sesuai nantinya.

Enggak Tanggung-Tanggung Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Berencana Buat Helipad di Rumah Barunya
Enggak Tanggung-Tanggung Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Berencana Buat Helipad di Rumah Barunya. (Dok: YouTube/Atta Family)

Sementara masih proses pembangunan, rencananya kamar untuk Ameena nanti akan dibangun lebih dahulu. Menurut Aurel Hermansyah, kamar untuk putrinya itu sudah siap dibangun dan diberi hiasanya. Apalagi, untuk ruangan lainnya masih lama jika harus menunggu kembali.

“Sayang kamar Ameena sama wardrobe-nya dibuat duluan, karena kalau nungguin lama yang lain. Sebenernya bisa ini dibikin Cuma nungguin yang itu lama banget enggak jadi-jadi,” ucap Aurel Hermansyah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI