6 Cara Memilih Parfum, Jangan Sembarangan Mengikuti Tren

Sabtu, 10 September 2022 | 20:00 WIB
6 Cara Memilih Parfum, Jangan Sembarangan Mengikuti Tren
Ilustrasi memilih parfum (Pexels/mentatdgt)

Jika Anda masih dalam tahap pencarian, cobalah untuk membeli parfum yang membuat Anda tertarik dengan konsentrasi paling rendah. Selain karena harganya yang lebih murah, jika tidak cocok, aroma parfum berkonsentrasi rendah juga bisa hilang lebih cepat.

Urutan konsentrasi parfum dari yang terendah adalah body spray/body mist, Eau de Cologne (EDC), Eau de Toilette (EDT), Eau de Parfum (EDP), dan Extrait/Parfum/Extrait de Parfum.

5. Beri jeda waktu

Parfum tidak akan serta merta mengeluarkan baunya saat disemprotkan ke badan karena parfum memiliki beberapa tingkatan. Jadi, cara memilih parfum selanjutnya adalah dengan menunggunya setelah dipakai.

Pada 15 menit pertama, akan muncul aroma tingkat atas (top note) atau aroma terkuat. Sekitar 15 menit selanjutnya, muncul aroma tingkat tengah dan ini merupakan aroma yang tepat untuk memilih parfum. Sementara itu, aroma tingkat bawah atau base not akan muncul setelah 30 sampai 60 menit pemakaian.

6. Jangan mencoba parfum berbagai aroma

Hal penting terkait cara memilih parfum selanjutnya adalah tidak mencobanya dalam jumlah banyak dalam sekali waktu. Dengan mencoba terlalu banyak parfum justru akan membuatnya tercampur dan tidak tercium lagi bau alami parfum tersebut. Jadi, jangan pernah mencoba lebih dari 3 jenis parfum dalam waktu berdekatan.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

Baca Juga: Bisa Wangi Seharian! Simak 7 Cara Bikin Parfum Tahan Lama Menurut Ahli

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI