Atas kejadian tersebut, Manajemen JNE menyampaikan permohonan maaf dan akan mengganti kerugian pelanggan yang terdampak kebakaan tersebut.
"JNE berkomitmen akan melakukan proses ganti rugi terhadap barang-barang kiriman pelanggan yang terdampak akibat musibah ini," ujar Head of Media Relation JNE, Kurnia Nurgaha, dalam keterangan persnya.