5 Manfaat Deep Talk Obrolan Mendalam dengan Pasangan, Wajib Dicoba!

Arendya Nariswari Suara.Com
Minggu, 25 September 2022 | 14:13 WIB
5 Manfaat Deep Talk Obrolan Mendalam dengan Pasangan, Wajib Dicoba!
Photo by Juan Pablo Serrano Arenas: https://www.pexels.com/photo/man-and-woman-sitting-together-in-front-of-table-951290/

5. Memperbaiki hubungan

Bagi kamu yang tidak pernah atau jarang sekali melakukan deep talk dengan pasangan, kamu bisa memulainya saat sedang ada masalah. Pasalnya, deep talk akan membuat seseorang lebih terbuka dan mengutarakan keluhannya.

Dengan begini, kamu dan pasanganmu akan lebih mengenal satu sama lain, dan memperbaiki hubungan yang sempat ada.

Demikian informasi mengenai manfaat deep talk, selamat melakukan dengan orang-orang tersayang!

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI