
4. Gunakan Concealer
Sebelum mengaplikasikan foundation, disarankan aplikasikan concealer ringan yang membantu menutupi atau menyembunyikan bintik-bintik jerawat, jerawat, dan noda lainnya pada kulit. Setelahnya, aplikasikan foundation untuk tampilan yang lebih mulus.
5. Highlighter
Anda bisa mengoleskan highlighter cair sebelum memakai alas bedak. Berikan perhatian khusus pada tulang pipi, pangkal hidung, dan bagian tengah dahi. Trik ini membantu wajah jadi tampak lebih bercahaya
6. Tak usah berlebihan
Anda tak perlu menggunakan terlalu banyak foundation jika menginginkan tampilan natural. Ambil saja sebanyak yang Anda butuhkan, lalu aplikasikan ke seluruh wajah. Jika ada kelebihan, bisa dioleskan ke area leher.