Suami Iis Dahlia Cium Bibir Anak Sambung saat Sungkeman, Termasuk Mahram Bukan ya?

Kamis, 27 April 2023 | 16:45 WIB
Suami Iis Dahlia Cium Bibir Anak Sambung saat Sungkeman, Termasuk Mahram Bukan ya?
Iis Dahlia dan keluarga. (Instagram/ isdadahlia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melansir dari NU Online, anak sambung termasuk mahram dari ayah tirinya. Hal ini seperti yang tertulis dalam firman Allah SWT.

"Diharamkan atas kamu (mengawini) ibu-ibumu; anak-anakmu yang perempuan; saudara-saudaramu yang perempuan, saudara-saudara bapakmu yang perempuan; saudara-saudara ibumu yang perempuan; anak-anak perempuan dari saudara-saudaramu yang laki-laki; anak-anak perempuan dari saudara-saudaramu yang perempuan; ibu-ibumu yang menyusui kamu; saudara perempuan sepersusuan; ibu-ibu isterimu (mertua); anak-anak isterimu yang dalam pemeliharaanmu dari isteri yang telah kamu campuri.” (QS An Nisa: 23)

Rabibah adalah anak perempuan dari istri, dan menjadi mahram bagi laki-laki yang menikahi ibu anak tersebut dan ia telah menggaulinya, dan dibolehkan bagi anak tiri perempuan untuk tidak memakai jilbab di hadapan ayah tirinya dan juga diperbolehkan untuk bersentuhan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI