"Bisa-bisanya tuh anak bayi bilang setuju kayak anak gede aja," tulis warganet lain di kolom komentar.
Rayyanza memang memiliki darah Sunda dan Pakistan dari sang ayah. Sedangkan Nagita Slavina merupakan keturunan Minang dan Manado.
Sementara itu, hingga Jumat (16/6/2023), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 11 juta kali di TikTok.