6 Tips Cuddling untuk Pria, Dijamin Bikin Wanita Gak Mau Lepas!

Rabu, 26 Juli 2023 | 19:57 WIB
6 Tips Cuddling untuk Pria, Dijamin Bikin Wanita Gak Mau Lepas!
Ilustrasi berpelukan alias cuddling dengan pasangan. (Unsplash/Priscilla Du Preez)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tidak hanya tempat, penerangan juga menjadi unsur penting agar membuat pelukan menjadi lebih istimewa. Cobalah atur penerangan menjadi lebih romantis. Biasanya, gunakan lampu dengan warna-warna hangat akan membuat pelukan terasa romantis. Pasangan juga bisa menggunakan lilin untuk penerangan sehingga lebih intim.

Ilustrasi pelukan alias cuddling dengan pasangan.[Pixabay.com]
Ilustrasi pelukan alias cuddling dengan pasangan.[Pixabay.com]

4. Putar film atau musik yang romantis

Untuk membuat pelukan menjadi lebih istimewa juga bisa dilakukan dengan memutar film atau musik romantis. Ini akan membuat suasana menjadi lebih intim dan mendukung. Nantinya pasangan akan terasa lebih nyaman ketika berpelukan.

5. Siapkan makanan dan minuman

Makanan dan minuman juga menjadi cara untuk membuat pelukan menjadi lebih istimewa. Siapkan makanan ringan dan minuman untuk bisa disantap saat sambil berpelukan bersama pasangan.

6. Lakukan yang terbaik

Bagi para pria, hal utama saat berpelukan yaitu lakukan yang terbaik. Cobalah untuk selalu berpenampilan rapi dan buat wanita senyaman mungkin. Usahakan, ketika wanita memeluk, ia merasa hangat dan nyaman dengan pelukan tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI