5 Arti Mimpi Kecelakaan Bus: Hati-Hati Rencana Bakal Gagal, Jangan Nyerah

Kamis, 14 September 2023 | 19:45 WIB
5 Arti Mimpi Kecelakaan Bus: Hati-Hati Rencana Bakal Gagal, Jangan Nyerah
Ilustrasi kecelakaan bus. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Arti mimpi kecelakaan bus dianggap sebagai mimpi buruk yang membuat si pemimpi merasa dekat dengan kematian. Kira-kira, apa ya makna di baliknya?

Bermimpi kecelakaan bus memicu ketakutan tersendiri. Apalagi jika mimpi ini dialami sesaat sebelum melakukan perjalanan. Banyak yang percaya mimpi ini pertanda musibah yang harus diwaspadai.

Tapi bus juga bisa jadi sumber kebahagiaan dalam mimpi, apalagi jika diperlihatkan pemandangan yang indah dan pergi bersama orang yang disayangi.

Berikut ini arti mimpi kecelakaan bus yang harus diwaspadai melansir Aalica Forneret, Kamis (14/9/2023).

1. Mimpi Kecelakaan Bus

Ilustrasi kecelakaan lalu lintas. [Shutterstock]
Ilustrasi kecelakaan lalu lintas. [Shutterstock]

Mimpi ini akan sangat mengganggu kedamaian tidur. Jika mengalami ini artinya akan ada rencana atau target yang gagal dicapai sementara waktu.

Mimpi ini juga mengandung pesan tidak boleh kehilangan kepercayaan pada diri sendiri. Cobalah untuk melawan dan menaklukan diri sendiri, karena itu musuh terbesar Anda. Pesan lain mimpi ini yaitu jangan lupa bangkit kembali setelah terjatuh.

2. Mimpi Ketinggalan Bus

Mengalami ini di alam bawah sadar, ini jadi tanda ada sesuatu yang salah dalam hidup. Baik itu hubungan dengan keluarga maupun asmara. Mimpi ini juga mengandung pesan harus sedikit introspeksi dan cari tahu mana yang salah serta perlu diperbaiki.

Baca Juga: Arti Mimpi Kecelakaan Mobil Jatuh Dari Tebing: Termasuk Bakal Putus Dengan Pacar!

3. Mimpi Tidur di Bus

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI