4. Lulusan Universitas Colombia
Royhan semoat melanjutkan sekolah jenjang S2 di Law School bidang Hukum Bisnis Internasiona, Universitas Colombia, Amerika Serikat, pada 2018. Mahfud MD hadir langsung ke sana untuk menghadiri wisuda anaknya. Kampus itu rupanya juga cukup nerkesan bagi Mahfud. Pasalnya, saat Royhan lahir, Mahfud sedang menjadi academic researcher di Universitas Columbia itu untuk penulisan disertasi doktornya di Pasca Sarjana UGM.
5. Minder dengan dua kakaknya yang jadi dokter
Walaupun punya jenjang pendidikan yang tidak kalah baik, Royhan rupanya semoat minder dengan dua kakaknya yang sukses menjadi dokter. Kakak sulungya, Ikhwan Zein, bahkan berhasil dapat beasiswa LPDP di Belanda untuk gelar S3. Sedangkan kakak kedunya, belum lama ini lulus dari rogram kedokteran klinik dan resmi menyandang gelar dr. Vina Amalia, Sp., KFR. MKed., Klin.