Kakak Beradik Beda Nasib: Wamenkumham Dilantik Jadi Guru Besar UGM, Eric Hiariej Dipecat

Sabtu, 18 November 2023 | 13:16 WIB
Kakak Beradik Beda Nasib: Wamenkumham Dilantik Jadi Guru Besar UGM, Eric Hiariej Dipecat
Kakak Beradik Beda Nasib: Wamenkumham Dilantik Jadi Guru Besar UGM, Eric Hiariej Dipecat (Ig/eddyhiariej)

"Ya hadir sebagai guru besar. Karena kan memang masih menjadi anggota senat to," ungkap Ova, Kamis (16/11/2023).

Di sisi lain, Sekretaris UGM Andi Sandi juga menambahkan bahwa sampai saat ini status Eddy Hiariej masih menjadi guru besar UGM. Sehingga dalam acara pengukuhan ini Eddy pantas hadir.

Eric Hariej Dipecat dari UGM

Meskipun telah menjadi tersangka suap, namun status Eddy Hiariej masih jadi guru besar UGM. Sementara itu, kakaknya, Eric Hiariej, yang merupakan dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (FISIP) UGM dipecat lantaran dugaan pelecehan seksual.

Sekretaris UGM, Andi Sandi Antonius mengklaim kenal dengan sosok keduanya. Bahkan Eddy, kata Andi, adalah rekan satu angkatannya dulu.

Andi juga menjelaskan, bahwa dugaan kasus pelecehan seksual terhadap mahasiswi yang menyeret Eric terjadi pada tahun 2016 lalu. Sementara itu, pemberhentiannya sebagai dosen FISIP baru dilakukan sekitar setengah tahun lalu.

Pakar hukum tata negara itu juga membantah jika alasan lamanya proses karena intervensi dari Eddy yang saat ini duduk di kursi pemerintahan. Andi menegaskan, bahwa lamanya proses di antaranya disebabkan karena adanya sanksi berupa kewajiban untuk mengikuti konseling bagi Eric.

Nah demikianlah ironi keluarga Eddy Hiariej: Wamenkumham dilantik jadi guru besar UGM, kakak dipecat kampus. Semoga bermanfaat!

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

Baca Juga: Profil Eric Hiariej Dan Eddy Hiariej, Kakak Beradik Dosen UGM Yang Tersandung Kasus Korupsi Dan Pelecehan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI