Laki-laki Wajib Tahu, Ini Manfaat Red Ginger dan Blood Orange Bagi Perawatan Kulit

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Minggu, 24 Maret 2024 | 13:55 WIB
Laki-laki Wajib Tahu, Ini Manfaat Red Ginger dan Blood Orange Bagi Perawatan Kulit
Manfaat Red Ginger dan Blood Orange Bagi Perawatan Kulit. (Dok. Istimewa)

Suara.com - Produk perawatan kulit saat ini tak hanya digunakan oleh kaum hawa. Belakangan, tren perawatan laki-laki juga telah mengalami evolusi signifikan.

Dengan semakin meningkatnya kesadaran akan kesehatan dan keberlanjutan, tak sedikit masyarakat mencari produk perawatan berbahan alami yang ramah lingkungan dan efektif.

Menyambut hal ini, Sensatia Botanicals meluncurkan produk terbaru bagi para pria, yaitu Sensatia Botanicals Red Ginger & Blood Orange Men’s Care Collection.  Seluruh koleksi produk diformulasikan dengan bahan alami berkualitas tinggi, seperti red ginger dan blood orange.

“Ini merupakan inovasi terbaru kami dalam perawatan pria atau men’s grooming. Dengan bahan alami yang memberikan aroma citrus dan rempah, kami berharap seluruh produk dapat memberikan pengalaman perawatan yang unik dan menyegarkan bagi pria masa kini,” ujar CEO dan Founder Sensatia Botanicals, Michael Lorenti dalam keterangannya. 

Manfaat Red Ginger dan Blood Orange Bagi Perawatan Kulit. (Dok. Istimewa)
Manfaat Red Ginger dan Blood Orange Bagi Perawatan Kulit. (Dok. Istimewa)

Sensatia Botanicals Red Ginger & Blood Orange Men’s Care Collection mencakup berbagai produk, mulai dari body wash, shampoo, body lotion, shaving foam, after shave balm, beard oil, dan hair styling paste.

Dengan dua bahan unggulan, yaitu red ginger dan blood orange, koleksi produk ini dapat membantu membersihkan sel kulit mati, membantu mengurangi kemerahan pada kulit, serta memberikan nutrisi agar kulit dan rambut terlihat tetap sehat dan terawat.

“Setiap produk dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan pria yang aktif dan dinamis. Dengan formula yang lembut dan bebas bahan kimia berbahaya, kami menawarkan solusi grooming bagi pria yang peduli akan kesehatan kulit dan lingkungan sekitar,” tutup Michael.

Seperti diketahui, Red ginger memiliki manfaat untuk menjaga kesehatan kulit dan kulit kepala serta merangsang pertumbuhan rambut dengan meningkatkan aliran darah yang dapat menyamarkan bekas luka. Kandungan anti-inflammatory-nya juga membantu mengurangi kemerahan pada kulit. Sifat-sifat ini terjadi karena kandungan yang lebih tinggi daripada varietas lainnya.

Sementara itu, blood orange memiliki aroma khas dan tinggi antioksidan yang membantu meningkatkan produksi kolagen. Selain itu, kandungan exfoliator alami dalam blood orange dapat mengangkat sel-sel kulit mati, memberikan efek kulit yang lebih kencang, dan menjaga kesehatan kulit kepala.

Baca Juga: Lumrah di Klinik Kecantikan, Begini Cara Kerja Laser Untuk Atasi Penuaan Kulit

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI