5 OOTD Kece Rezky Aditya, Artis yang Pede Lambaikan Tangan ke Dispatch di Korea

Rabu, 24 April 2024 | 15:30 WIB
5 OOTD Kece Rezky Aditya, Artis yang Pede Lambaikan Tangan ke Dispatch di Korea
Potret Rezky Aditya Liburan di Korea (Instagram/@citraciki)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Rezky Aditya juga sempat terlihat menggunakan OOTD denim. Dalam potret di sebuah perahu itu, Rezky Aditya terlihat menggunakan kaos abu-abu dengan luaran jaket denim. Pada bawahan, Rezky Aditya memakai celana jeans dengan sepatu putih.

 4. Pakai blangkon

Pada potret lainnya, Rezky Aditya terlihat menggunakan OOTD adat jawa. Ia terlihat memakai baju khas jawa dengan blangkon di bagian kepalanya itu. Namun, ia terlihat memadukannya dengan celana pendek puith dan sepatu berwarna senada. Pada OOTD itu, Rezky Aditya juga memakai kacamata hitam sebagai pelengkap.

 5. Baju polo dan celana ripped jeans

Dalam unggahan lain, Rezky Aditya terlihat memakai baju polo lengan pendek berwarna putih. Pada bawahan, Rezky Aditya memakai celana ripped jeans dengan model sobek di bagian lutut. Ia juga memakai kacamata hitam dan sepatu putih dalam OOTD-nya kali itu. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI