Nia Ramadhani Tak Tahu 'Serenceng', Netizen Pro-Kontra: Beneran Apa Bohong?

Rabu, 01 Mei 2024 | 17:00 WIB
Nia Ramadhani Tak Tahu 'Serenceng', Netizen Pro-Kontra: Beneran Apa Bohong?
Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie. [Instagram]

Suara.com - Aktris Nia Ramadhani kembali menarik perhatian publik. Istri konglomerat Ardi Bakrie itu kini kebingungan dengan kata serenceng. 

Hal itu terlihat dalam cuplikan video yang diunggah akun Instagram @lambe_turah. 

Pada video tersebut, Nia tampak tengah datang di sebuah acara. Kala itu lawan mainnya membawa serenceng deterjen. 

"Ini serenceng untung di Bangkok," ujar lawan bicara Nia. 

"Serenceng? Apa sih renceng?" balas ibu tiga orang anak itu. 

Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie bersama anak-anaknya. (Instagram/ramadhaniabakrie)
Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie bersama anak-anaknya. (Instagram/ramadhaniabakrie)

Ketidaktahuan Nia pada kata serenceng sontak mengundang berbagai respons dari warganet. 

"Mungkin dia gak tahu karena tahunya serenteng, beda bahasa aja kali," komentar warganet. 

"Nia gak pernah rasain susahnya buka sampo rencengan saat mandi," imbuh warganet lain. 

"Mungkin dia tahunya saschet kali bukan renceng," tulis warganet di kolom komentar.

Baca Juga: Mikhayla Putri Nia Ramadhani Disebut Gak Punya Adab, Sosok MUA Ini Pasang Badan

"Dia ngomong sambil pegang hidung, kayaknya bohong kalau gak tahu," timpal lainnya. 

Diketahui sebelumnya, Nia Ramadhani juga mengaku tak tahu cara membuka salak. Nia kebingungan saat sang suami meminta dirinya membuka buah salak. 

Nia juga menyebut dirinya takut untuk menggoreng telur. 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI