Viral Dua Pria Bule Tak Pakai Helm Sembunyi dari Polisi, Netizen Ngakak: Yang Lokal Juga Begitu!

Riki Chandra Suara.Com
Senin, 06 Mei 2024 | 15:41 WIB
Viral Dua Pria Bule Tak Pakai Helm Sembunyi dari Polisi, Netizen Ngakak: Yang Lokal Juga Begitu!
Bule nekat sembunyi dari polisi karena tak pakai helm. [Dok.Istimewa]

Suara.com - Aksi dua orang bule laki-laki menghindari kena razia polisi viral di media sosial. Kedua bule berbadan kekar itu tampak bersembunyi di balik mobil yang di depannya tampak berdiri polisi lalu lintas (Polantas).

Dalam video yang dibagikan akun Instagram @denpasar.viral, kedua tampak cilingak-cilinguk melihat gerak polisi. Informasinya, peristiwa itu terjadi di Bali.

BACA JUGA:

Kiky Saputri Sentil Selangkangan Hitam: Dosa Kalau Dipamerkan!

Ruhut Sitompul Sebut Penampilan Raja Batu Akik Norak dan Menjijikan, Sindir Hotman Paris?

Ruben Onsu Nembak Sarwendah Saat Masih Pacaran dengan Cewek Beda Agama, Alasannya Buat Backup Doang!

"ASTAGA! Aksi 2 bule ini bersembunyi di samping mobil agar tidak ditilang polisi semeton," tulis akun tersebut, dikutip Senin (6/5/2024).

Aksi tersebut mendapat respon netizen. Mayoritas mereka menertawakan aksi bule hingga menyentil kebiasaan masyarakat di Indonesia.

"Kan kita juga yang ngasih contoh," tulis @maria_ekaristi.

"Yahh yang lokal juga begitu, kesadaran diri sendiri sih. Btw, sendalnya lucu bat anjir," tulis @gus_wik.

"Benar benar hukum kita diacuhin," kata @putu_subada_kusuma_official.

"Pdhal bukan wktnya tilang menilang," kata @lizkairos.

"Siapa yg ngajarin itu woy ayoo ngaku," komentar @anez_azof_malik.

"Lulus magang ini," kata @maleoblackbird.

"Ini Iniii Parah Tenang Tenang Backsoundnya Kedengaran DiMana Mana KaLau Ada Postingan Aneh2," kata @wayansuparta948.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI