Pendidikan Andovi da Lopez, Pendiri SkinnyIndonesian24 Ikut Aksi #KawalPutusanMK hingga WA-nya Diteror

Rifan Aditya Suara.Com
Jum'at, 23 Agustus 2024 | 12:55 WIB
Pendidikan Andovi da Lopez, Pendiri SkinnyIndonesian24 Ikut Aksi #KawalPutusanMK hingga WA-nya Diteror
Andovia da Lopez (instaram/andovidalopez)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sekarang, Andovi da Lopez lebih senang disebut sebagai content creator daripada sebagai Youtuber. Andovi amat memahami pentingnya pendidikan, Andovi dan saudaranya memprakarsai beasiswa dengan nama mereka sendiri, yang disebut Beasiswa Da Lopez.

Beasiswa da Lopez sudah memberikan 3 beasiswa kepada perguruan tinggi negeri 4 tahun lalu. Andovi berharap apa yang telah mereka capai bersama Da Lopez Entertainment dapat mengangkat standar industri kreatif ke tingkat yang lebih tinggi, dan pesan yang ingin mereka sampaikan melalui karya mereka dapat menjangkau lebih banyak orang lagi.

Setelah menutup saluran YouTube mereka, Andovi bergabung dengan Narasi sebagai SVP Komunitas dan Content Creator di Narasi dan menjadi pembawa acara Bongkar di Narasi selama 1 tahun.

Andovi saat ini menciptakan polarisasi musik bersama saudaranya, Jovial Da Lopez. Demikian itu informasi pendidikan Andovi da Lopez. Semoga berhasil

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI