Terkait hak gaji atau upah ART juga sudah tercantum dala rancangan undang-undang (RUU) tentang perlindungan pekerja rumah tangga (PPRT) yang telah diusulkan dari tahun 2004 silam. Dalam RUU ini menyebutkan bahwa setiap ART berhak untuk mendapatkan upah.
Demikian ulasan mengenai berapa gaji ART Jakarta yang menarik untuk diketahui.
Kontributor : Ulil Azmi