Jika masih tidak menemukan tanggalnya, maka disarankan mengunjungi laman SSCASN atau situs resmi instansi yang dilamar untuk mendapatkan pengumuman resminya.
Hal serupa terjadi di periode tahun lalu, dimana jadwal hanya diumumkan melalui instansi atau kementerian tempat pelamar memasukkan lamarannya. Jadi itu tadi cara melihat tanggal ujian CPNS 2024 yang bisa dibagikan, semoga berguna!
Kontributor : I Made Rendika Ardian