Bisa Bikin Karier Melejit, Ini 3 Skill IT Paling Dicari di Masa Depan

Vania Rossa Suara.Com
Selasa, 26 November 2024 | 22:00 WIB
Bisa Bikin Karier Melejit, Ini 3 Skill IT Paling Dicari di Masa Depan
Skill IT Paling Dicari di Masa Depan (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kajian utama yang akan dipelajari dalam Jurusan Teknologi Informasi yakni pada pengembangan, implementasi, hinhha manajemen sistem informasi untuk mendukung bisnis tetap berjalan lancar. Untuk kamu yang memiliki jiwa kepemimpinan dan suka mengatur, jurusan ini sangat cocok dipilih.

4. Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak

Rekayasa Perangkat Lunak atau Software Engineering adalag jurusan selanjutnya yang berfokus pada desain, pengembangan, dan pemeliharaan perangkat lunak. Jurusan ini sangat pas buat kamu yang pengen jadi programmer handalm

5. Jurusan Informatika

Jurusan Informatika mempunyai ruang lingkup yanh lebih luas dari Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak. Masuk di jurusan ini, kamu akan mempelajari tentang teori dan praktik dalam ilmu komputer, termasuk pengembangan perangkat lunak, sistem operasi, jaringan, hingga kecerdasan buatan (AI).

Demikian tadi skill IT paling dicari di masa depan. Skill yang terus diasah sejalan dengan solusi IT yang dibutuhkan perusahaan agar tetap bertahan dan berkembang di situasi dinamis.

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI