GRATIS! 6 Spot Nonton Kembang Api Meriah di Jakarta Saat Tahun Baru

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Jum'at, 20 Desember 2024 | 10:24 WIB
GRATIS! 6 Spot Nonton Kembang Api Meriah di Jakarta Saat Tahun Baru
6 Lokasi Pesta Kembang Api Gratis di Jakarta, Rayakan Tahun Baru dengan Meriah (Freepik)

Dengan akses yang mudah dan lokasi di tengah kota, Lapangan Banteng menjadi tempat yang nyaman dan menyenangkan untuk menikmati pesta kembang api bersama keluarga atau teman-teman.

6. Central Park Mall

Bagi kamu yang ingin menikmati suasana perayaan tahun baru sambil berbelanja, Central Park Mall di Jakarta Barat adalah pilihan yang tepat. Mall ini biasanya menyelenggarakan berbagai acara hiburan seperti konser musik, serta pesta kembang api yang meriah di area luar ruangan.

Dengan suasana yang lebih santai dan menyenangkan, Central Park Mall cocok bagi mereka yang ingin merayakan malam tahun baru dengan gaya yang lebih kasual.

Itulah 6 lokasi yang bisa kamu kunjungi untuk menyaksikan pesta kembang api gratis di Jakarta. Semoga bermanfaat.

Kontributor : Dini Sukmaningtyas

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI