Promo Shopeepay Serba Seribu Berlaku di Outlet Mana Saja, Cek Daftarnya

M Nurhadi Suara.Com
Senin, 20 Januari 2025 | 16:18 WIB
Promo Shopeepay Serba Seribu Berlaku di Outlet Mana Saja, Cek Daftarnya
Febby Rastanty dan Yuki Kato makan bareng biar tambah akrab. (Dok: ShopeePay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Buat Anda yang tertarik makan – makan dan jajan murah dengan promo Shopeepay serba Rp1.000, berikut adalah cara yang bisa dilakukan untuk memperoleh promonya.

1. Kunjungi outlet merchant terdekat dan beli menu pilihan

2. Scan QRIS dengan scanner Shopeepay dan masukkan nominal harga produk

3. Pilih Shopeepay/SpayLater sebagai metode pembayaran. Harga akan otomatis terpotong menjadi Rp1.000

4. Transaksi selesai dan nikmati diskonnya.

Kontributor : Nadia Lutfiana Mawarni

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI