Ia dan teman-temannya pun kerap menghabiskan waktu dengan nongkrong bahkan berlibur bersama.
Hobi Olahraga

Ia juga kerap mengunggah berbagai kegiatan hobinya seperti bermain futsal dan basket. Bahkan, Carsten juga beberapa kali mengunggah momen saat ia tengah sparing dan berlatih dengan rekan-rekannya sesama anak muda Jaksel.
Kontributor : Dea Nabila