Trik agar Koper Keluar Pertama dari Pesawat saat Tiba di Tujuan, Tak Perlu Lagi Menunggu Lama

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Kamis, 20 Maret 2025 | 14:29 WIB
Trik agar Koper Keluar Pertama dari Pesawat saat Tiba di Tujuan, Tak Perlu Lagi Menunggu Lama
Ilustrasi mengambil koper. [freepik.com]

7. Gunakan Tas Kabin Jika Memungkinkan

Jika memungkinkan, bawa barang-barang penting dan berhargamu di tas kabin. Ini akan menghemat waktu karena tidak perlu menunggu koper.

8. Pakai Koper dengan Warna Mencolok

Meski tidak termasuk cara agar koper bisa keluar lebih awal, memilih koper dengan warna mencolok atau desain unik bisa dipertimbangkan. Sebab cara ini membantu petugas bagasi mengenalinya lebih cepat. Selain itu, kamu juga lebih mudah menemukannya di conveyor belt tanpa harus memeriksa satu per satu koper yang mirip.

Menunggu koper di bandara memang bisa menyita waktu, tetapi dengan trik-trik di atas, Anda bisa mempercepat proses pengambilan bagasi. Mulai dari check-in terlambat, menggunakan layanan proritas, hingga menempelkan label "Fragile" bisa menjadi solusi agar koper Anda keluar lebih dulu dari pesawat.

Semoga tips ini membantu perjalanan Anda lebih nyaman dan efisien!

Kontributor : Trias Rohmadoni

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI