5 Rekomendasi Mobil Murah Tahun Muda di Bawah Rp100 Juta: Ada Kapasitas 8 Orang!

Ruth Meliana Suara.Com
Jum'at, 13 Juni 2025 | 18:54 WIB
5 Rekomendasi Mobil Murah Tahun Muda di Bawah Rp100 Juta: Ada Kapasitas 8 Orang!
Ilustrasi penjualan mobil (Pexels/Akshay Shende).

3. Suzuki Swift

Suzuki Swift (Instagram).
Suzuki Swift (Instagram).

Elegan, sporty, dan efisien adalah beberapa nilai jual dari Suzuki Swift yang hingga kini masih diminati oleh para pengendara.

Soal desain elegan, mobil ini punya bodi yang mulus dan compact, kendati didesain sebagai mobil hatchback. 

Mobil ini juga meninggalkan kesan sporty dengan bodinya yang dipenuhi detil lekukan seperti mobil balap di film-film balap garapan Hollywood.

Lalu soal efisien, Suzuki Swift juga tak boros bensin lantaran mesinnya yang mengoptimalkan pembakaran dan laju stabil.

Suzuki Swift bekas tahun muda dijual dengan harga yang berkisar dari angka Rp99 juta hingga Rp125 juta.

4. Honda Freed

Honda Freed.
Honda Freed.

Mobil ini kini adalah pengganti mobil Honda Mobilio yang pernah menjadi salah satu mobil favorit keluarga pada masanya.

Sebagai mobil MPV, Freed punya performa yang tahan banting dengan kapasitas penumpang yang mampu mengangkut satu keluarga untuk bertamasya.

Freed juga memperbaiki berbagai kekurangan yang dimiliki oleh Honda Mobilio, seperti kabin yang sempit dan suspensi yang keras. Meski demikian, mobil ini bisa menampung kapasitas 8 orang.

Mesin dari Honda Freed juga masih kuat bersaing di tahun 2025.

Baca Juga: 9 Pilihan Mobil Bekas untuk Keluarga Kecil, Harga Rp 50 Jutaan, Irit dan Bagasi Super Luas

Adapun soal harga, Honda Freed juga menjadi salah satu alternatif terbaik untuk mobil bekas dengan harga di bawah Rp100 juta.

5. Suzuki Splash

Dokumentasi Suzuki.
Dokumentasi Suzuki.

Mobil dengan desain ramping dan ergonomis ini juga layak untuk dibawa keliling di jalanan pada tahun 2025.

Bentuk mobil ini membuatnya nyaman untuk dikendarai dan tak berat ketika dikemudikan.

Mesin dari mobil ini juga tak rewel dan mampu menjelajahi sudut kota bahkan kuat untuk dibawa perjalanan antarkota.

Suzuki Splash juga menjadi salah satu mobil favorit di pasar mobil bekas dengan harganya yang murah, sekitar Rp90 juta hingga Rp120 juta.

Pilihlah mobil murah tahun muda yang menawarkan performa tangguh dan terbaik. Dengan harga di bawah Rp100 juta, kamu bisa menemukan beragam jenis mobil, termasuk mobil dengan kapasitas 8 orang, lho.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI