5 Rekomendasi Sunscreen untuk Memperbaiki Skin Barrier, Harga Mulai Rp20 Ribuan

Minggu, 20 Juli 2025 | 11:01 WIB
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Memperbaiki Skin Barrier, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Harlette Oat Probiotic Lightweight Sunscreen (Shopee)

Suara.com - Merawat skin barrier atau lapisan pelindung kulit yang rusak memerlukan perhatian khusus, salah satunya dengan memilih sunscreen yang tepat.

Salah satu kandungan yang dikenal efektif dalam memperbaiki dan menjaga kekuatan skin barrier adalah panthenol.

Bahan tersebut bekerja menenangkan kulit, meningkatkan hidrasi, serta membantu regenerasi sel, sehingga sangat cocok untuk kulit sensitif.

Memilih sunscreen dengan formula khusus yang bisa memperbaiki skin barrier menjadi solusi cerdas bagi kamu yang ingin tetap terlindungi dari sinar UV sambil merawat kondisi kulit.

Berikut ini 5 rekomendasi sunscreen untuk memperbaiki skin barrier dengan harga terjangkau.

1. Emina Sun Battle SPF 50 PA++++

Emina Sun Battle SPF 50 PA++++ Cica Acne Fighter Sunscreen (Shopee)
Emina Sun Battle SPF 50 PA++++ Cica Acne Fighter Sunscreen (Shopee)

Harga: Rp28.500 - Rp41.500

Emina Sun Battle SPF 50 PA++++ ini diformulasikan khusus untuk merawat kulit berjerawat dan meredakan kemerahan.

Kandungannnya cocok untuk memperbaiki skin barrier. Cica Complex dalam sunscreen ampuh untuk meredakan kemerahan dan bekas jerawat.

Baca Juga: 6 Pilihan Sunscreen yang Hasilnya Bikin Kulit Glowing Natural, No White Cast

Sementara itu, Salicylic Acid berperan untuk melawan bakteri penyebab jerawat. Kandungannya juga cocok untuk semua jenis kulit.

2. Skintific 5X Ceramide Serum Sunscreen SPF50 PA++++

Skintific 5X Ceramide Serum Sunscreen SPF50 PA++++ (Shopee)
Skintific 5X Ceramide Serum Sunscreen SPF50 PA++++ (Shopee)

Harga: Rp98.000

Skintific membawa formula perbaikan skin barrier ke level berikutnya. Produk ini tidak hanya mengandung Panthenol untuk menenangkan kulit, tetapi juga 5 tipe Ceramide yang identik dengan struktur kulit.

Kombinasi ini bekerja membangun kembali benteng pertahanan kulit yang hilang. Teksturnya yang seperti serum terasa sangat ringan dan mudah menyerap, memberikan proteksi tinggi tanpa rasa berat.

3. Wardah UV Shield Acne Calming Sunscreen Serum SPF 50 PA++++

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI