7 Rekomendasi Vitamin Rambut untuk Atasi Kusam dan Rontok, Bikin Tampilan Badai Seharian!

Minggu, 20 Juli 2025 | 20:25 WIB
7 Rekomendasi Vitamin Rambut untuk Atasi Kusam dan Rontok, Bikin Tampilan Badai Seharian!
Ilustrasi rambut sehat (Freepik/master1305)

Diperkaya dengan Pro-Keratin Complex dan Moroccan Oil, Ellips dirancang khusus untuk menutrisi dan memperbaiki struktur rambut yang rusak.

Tersedia dalam berbagai varian, seperti Hair Repair (pink) untuk kerusakan intensif atau Silky Black (hitam) untuk menjaga kemilau rambut hitam, produk ini menjadikan rambut lebih sehat, lembut, dan mudah diatur.

4. Miranda Hair Vitamin

Miranda menawarkan solusi vitamin rambut yang kaya nutrisi dengan harga yang sangat terjangkau.

Produk ini memiliki kandungan utama Moroccan Argan Oil yang dipadukan dengan ekstrak alami lain seperti Kemiri atau Jojoba Oil, vitamin ini efektif menutrisi, melembutkan, dan mengatasi rambut kusut.

Formulanya tidak membuat lepek dan cocok untuk merawat rambut kering dan bercabang.

5. Makarizo Hair Energy Scentsations

Lebih dari sekadar vitamin, produk ini berfungsi ganda sebagai parfum rambut yang menyegarkan.

Dilengkapi teknologi ScenTech-F, Makarizo Hair Energy Scentsations mampu menetralisir bau tidak sedap pada rambut hingga 8 jam.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Shampo untuk Rambut Rontok di Indomaret, Harga Mulai Rp14 Ribuan

Selain itu, kandungan vitamin dan UV Protection di dalamnya menjaga kelembapan, kilau, sekaligus melindungi rambut dari efek buruk sinar matahari.

6. Fortis Long Life Hair Tonic

Jika masalah Anda adalah kerontokan dari akarnya, produk jenis tonik ini adalah pilihan yang tepat.

Fortis Hair Tonic diaplikasikan langsung ke kulit kepala untuk menutrisi dan memperkuat akar rambut.

Produk ini mengandung vitamin A, E, dan H (Biotin), yang membantu mengurangi rambut rontok, merangsang pertumbuhan rambut, dan membuatnya tampak lebih hitam berkilau.

7. Rudy Hadisuwarno Hair Growth Serum

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI