5 Warna Lipstik yang Bikin Wajah Terlihat Cerah di Kulit Sawo Matang

Farah Nabilla Suara.Com
Rabu, 05 November 2025 | 16:22 WIB
5 Warna Lipstik yang Bikin Wajah Terlihat Cerah di Kulit Sawo Matang
Warna Lipstik yang Bikin Wajah Terlihat Cerah di Kulit Sawo Matang (freepik)

Rekomendasi merek:

  • Nude by Nature Moisture Shine Lipstick – Shade “Dusky Nude”: Teksturnya creamy, warnanya lembut dan cocok untuk tampilan romantis.
  • Revlon Super Lustrous Lipstick – Shade “Mauvy Night”: Memberi efek segar sekaligus elegan, cocok untuk semua suasana.

5. Terracotta: Bold tapi Tetap Hangat

Terracotta adalah warna campuran oranye, cokelat, dan sedikit merah yang membuat kulit sawo matang terlihat hangat dan glowing. Warna ini memberi kesan “sun-kissed” alami, cocok untuk Anda yang ingin tampil bold tanpa meninggalkan kesan lembut.

Rekomendasi merek:

  • Focallure Velvet Matte Lip Clay – Shade “Warm Brick”: Tekstur unik seperti tanah liat lembut, hasil akhir matte tapi tidak kering.
  • Mineral Botanica Hydra Matte Lip Cream – Shade “Amber Red”: Warna terracotta-nya pas untuk tampilan glamor yang tetap natural.

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI