5 Rekomendasi Parfum Evangeline Wangi Fresh untuk Segala Acara, Harga Rp30 Ribuan

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Kamis, 20 November 2025 | 16:32 WIB
5 Rekomendasi Parfum Evangeline Wangi Fresh untuk Segala Acara, Harga Rp30 Ribuan
Evangeline Selection Series Cherry Blossom (shopee)

5. Evangeline Selection Series Green Tea

Evangeline Selection Series Green Tea (shopee)
Evangeline Selection Series Green Tea (shopee)

Evangeline Selection Series Green Tea menawarkan aroma fresh dari salah satu top notes-nya yakni tangerine. Parfum ini tidak menimbulkan bekas saat disemprotkan di baju. Cocok dipakai untuk acara semiformal ataupun kasual.

  • Top notes: tea, bergamot, tangerine
  • Middle notes: muguet, jasmine, fig leaves
  • Base notes: lemon, musk, amber

Evangeline Selection Series Green Tea kemasan 100 mL bisa kamu dapatkan mulai dari Rp38.500.

Kontributor : Rizky Melinda

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI