Extension Bulu Mata: Keindahan dengan Risiko, Apa yang Perlu Diketahui?

Ruth Meliana Suara.Com
Senin, 15 Desember 2025 | 16:48 WIB
Extension Bulu Mata: Keindahan dengan Risiko, Apa yang Perlu Diketahui?
Ilustrasi bulu mata (pexels.com)

Memiliki bulu mata panjang dan lentik adalah impian banyak wanita. Salah satu cara untuk mewujudkannya adalah melalui prosedur extension bulu mata

Dilansir dari alodokter, meskipun dapat memberikan hasil yang menarik, ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan sebelum Anda memutuskan untuk menjalani prosedur ini.

Apa itu Extension Bulu Mata?

Extension bulu mata adalah proses membungkus bulu mata asli dengan bulu mata palsu yang terbuat dari serat sintetis atau bulu hewan. 

Prosedur ini biasanya dilakukan oleh ahli kecantikan bersertifikat menggunakan lem khusus. 

Hasilnya, bulu mata tampak lebih panjang, tebal, dan lentik tanpa perlu repot menggunakan maskara. Sayangnya, meski efisiensinya tinggi, Anda perlu memahami risiko yang mungkin menyertainya.

Prosedur yang Memerlukan Keterampilan

Proses extension bulu mata memerlukan waktu sekitar 2–3 jam dan dilakukan dengan menggunakan pinset panjang dan runcing. 

Ahli kecantikan akan memisahkan setiap bulu mata asli sebelum menempelkan bulu mata sintetis dengan lem. 

Baca Juga: 3 Minyak Alami untuk Menebalkan Bulu Mata agar Tampil Cantik dan Lentik

Setiap mata bisa dipasang antara 40 hingga 100 helai bulu mata palsu. Meskipun terlihat sederhana.

Teknik ini membutuhkan keterampilan dan perhatian yang tinggi, sehingga penting untuk memilih ahli kecantikan yang berpengalaman.

Keamanan dan Kualitas Salon

Meskipun prosedurnya secara umum aman, penting untuk memastikan bahwa ekstensi bulu mata dilakukan di salon yang bersih dan memiliki izin resmi. 

Proses yang tidak higienis dapat meningkatkan risiko infeksi atau iritasi pada mata. Ahli kecantikan yang berlisensi dan berpengalaman lebih mampu mengurangi kemungkinan komplikasi, seperti cedera mata atau masalah serius lainnya.

Risiko dan Efek Samping

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI