Agar tidak ketinggalan informasi penting, masyarakat disarankan memantau:
1. Media sosial dan situs resmi BUMN terkait
2. Portal dan kanal informasi milik Jasa Raharja sebagai koordinator mudik BUMN
3. Aplikasi dan portal resmi Kemenhub seperti Nusantara Hub Kemenhub dan Mitra Darat
Sebagai informasi, Idul Fitri 1447 H diprediksi jatuh pada 21–22 Maret 2026. Dengan persiapan lebih awal, peluang mendapatkan kuota mudik gratis Lebaran 2026 akan semakin besar.
Kontributor : Trias Rohmadoni