Presiden Rusia 'Tergantung' di Jembatan Manhattan

Dythia Novianty Suara.Com
Jum'at, 07 Oktober 2016 | 07:35 WIB
Presiden Rusia 'Tergantung' di Jembatan Manhattan
Spanduk bergambar Presiden Rusia Vladimir Putin tergantung di jembatan Manhattan. [Reuters]

Suara.com - Polisi New York City kini tengah disibukkan dengan proses pencarian pelaku yang memasang spanduk raksasa dengan gambar potret Presiden Rusia Vladimir Putin di jembata Manhattan.

Spanduk berukuran 20 hingga 30 kaki itu tergantung di sisi jembatan antara manhattan dan Brooklyn. Terpampang Putin mengenakan setelan jas berdiri di depan bendera Rusia dengan kata "Peacemaker" dalam huruf kapital.

Departemen Kepolisian Kota New York menerima panggilan tentang keberadaan spanduk 2:45 dan sekitar setengah jam kemudian langsung dilepas.

"Tidak ada rincian tentang mengapa atau siapa, itu harus diselidiki," kata juru bicara dari pihak kepolisian seperti dikutip Reuters, Jumat (7/10/2016).

Hingga kini pihak kepolisian belum menahan satu orang pun tersangka. Tetapi melihat kamera video yang terpasang di jembatan dan di daerah terdekat tempat kejadian, bisa digunakan untuk mengidentifikasi tersangka.

Insiden serupa sempat terjadi pada 2014. Dimana bendera Palestina besar terpampang di jembatan Manhattan oleh kelompok solidaritas selama pawai protes di dekat jembatan Brooklyn.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Sejarah Otomotif: Siapa Penemu Mobil Pertama di Dunia?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI