Roda Pesawat Lion Air JT 610 Ditemukan Dekat Black Box

Jum'at, 02 November 2018 | 19:43 WIB
Roda Pesawat Lion Air JT 610 Ditemukan Dekat Black Box
Basarnas temukan roda pesawat Lion Air JT 610 yang jatuh di perairan dekat Tanjung Karawang, Jawa Barat. (Suara.com/Umay Saleh)

Suara.com - Tim SAR gabungan menemukan salah satu roda pesawat Lion Air JT 610, Jumat (2/11/2018), yang jatuh di perairan Tanjung Karawang, Jawa Barat.

Kepala Basarnas Marsekal Madya Muhammad Syaugi mengatakan, roda pesawat tersebut ditemukan di lokasi penemuan salah satu bagian black box flight data recorder.

"Kami sudah sapu di situ, tempat penemuan black box yang diduga FDR. Memang banyak bagian-bagian besar. Besarnya seberapa, paling besar itu ada roda," ujar Syaugi di Dermaga Jakarta International Container Terminal (JICT) 2, Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Syaugi menuturkan, pengangkatan roda pesawat menggunakan kapal Victory milik Pertamina.  

"Kapal victory punya Pertamina itu memasang empat jangkar, untuk mengokohkan posisi di situ. Kemudian, roda pesawat itu diangkat menggunakan ROV (remotly operated underwater vehicle)" kata dia.

Syaugi menambahkan, dalam pencarian, tim SAR gabungan juga menemukan serpihan-serpihan pesawat.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI