Covid-19 di Indonesia Mengkhawatirkan, PB IDI: Fasilitas Kesehatan Sudah Kolaps

Jum'at, 16 Juli 2021 | 14:09 WIB
Covid-19 di Indonesia Mengkhawatirkan, PB IDI: Fasilitas Kesehatan Sudah Kolaps
Pasien COVID-19 di RSUD Adjidarmo Rangkasbitung penuh sehingga mendirikan tenda untuk mengoptimalkan pelayanan medis. (Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Total dokter yang meninggal dunia selama pandemi Covid-19 di Indonesia sudah mencapai 491 dokter, terdiri dari 264 dokter umum, 221 dokter spesialis, dan 6 dokter residen.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI