Ratusan Ojol Akan Demo di Sekitar Patung Kuda, Polisi Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

Rabu, 05 Januari 2022 | 11:20 WIB
Ratusan Ojol Akan Demo di Sekitar Patung Kuda, Polisi Siapkan Rekayasa Lalu Lintas
Ilustrasi pengemudi ojek online demo. (Suara.com/Ria Rizki)

Suara.com - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Metro Jakarta Pusat telah menyiapkan rekayasa lalu lintas di sekitar Patung Kuda, Jalan Medan Merdeka Barat, Gambir, Jakarta Pusat. Rekayasa disiapkan menyusul adanya rencana aksi demonstrasi dari komunitas ojek online alias ojol se-Jabodetabek.

Kasat Lantas Polres Metro Jakarta Pusat Kompol Purwanta menyebut rekayasa lalu lintas ini nantinya bersifat situasional melihat jumlah massa aksi yang hadir.

"Tentatif saja. Kalau enggak perlu pengalihan arus ya nggak usah," kata Purwanta saat dikonfirmasi, Rabu (5/1/2022).

Berdasar informasi, kata Purwanta, peserta aksi yang hadir diperkirakan berjumlah 850 orang. Aksi awalnya dijadwalkan berlangsung sejak pukul 08.00 WIB.

"Sampai sekarng belum ada pergerakan tapi katanya dari Tangerang sudah mulai ada," katanya.

Dalam pelaksanaan pengamanan, lanjut Purwanta, pihaknya telah menyiapkan 96 personel lalu lintas. Mereka nantinya dibantu oleh jajaran dari Polda Metro Jaya.

"96 orang dibantu Polda khusus lantas," pungkasnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI