Sebanyak 1.035.811 formasi ditujukan untuk PPPK, yang mayoritas diisi dengan PPPK guru di pemerintah daerah (758.018 formasi) dan PPPK fungsional non guru sebanyak 184.239 formasi.
Untuk pusat sendiri, setidaknya akan ada 45.000 formasi untuk PPPK guru, 25.554 formasi jabatan teknis lain, 20.000 formasi dosen untuk Kemendikbud/Kemenag, dan 3.000 formasi untuk dokter/tenaga kesehatan di bawah Kemenkes.
Untuk rekrutmen CPNS 2022 sendiri akan berjumlah 8.941 orang, dengan rincian menyusul.