Merawat Ingatan Melawan Lupa, Suciwati Luncurkan Buku "Mencintai Munir"

Rabu, 14 September 2022 | 20:07 WIB
Merawat Ingatan Melawan Lupa, Suciwati Luncurkan Buku "Mencintai Munir"
Suciwati, istri mendiang aktivis Munir Said Thalib meluncurkan buku biografis "Mencintai Munir" di Jakarta, Rabu (14/9/2022). [Suara.com/Rakha Arlyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dia berharap lewat buku Mencintai Munir, masyarakat bisa memahami dan mengenal sosok pria yang kerap disapa 'Cak Munir' itu.

"Saya membayangkan anak-anak muda bisa seperti Cak Munir dan banyak lahir Munir Munir lainnya," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI