Setelah membasuh kedua tangan sebanyak 3 kali, langkah selnajutnya adalah dengan membersihkan kemaluan dengan tangan kiri. Pastikan seluruh area kemaluan dibersihkan dengan baik. Gunakan sabun agar lebih bersih.
4. Berwudhu
Setelah membersihkan kemaluan, Anda dapat melaksanakan wudhu sebagaimana yang dilakukan sebelum melaksanakan sholat.
5. Mencuci pergelangan tangan dan kaki
Bersihkan kembali pergelangan tangan dan kaki setelah berwudhu menggunakan air bersih yang mengalir.
6. Membasuh sela-sela rambut
Menbasuh sela-sela rambut ini bertujuan agar kulit kepala dapat terkena air secara merata. Caranya dengan memasukkan jari-jari tangan ke sela-sela rambut.
7. Mengguyur air ke bagian kepala dan ke seluruh badan dimulai dari bagian kanan
Jika kepala telah dibasuh, Anda dapat mengguru kembali air ke bagian kepala hingga ke seluruh tubuh. Basuhlah tubuh mulai dari bagian kanan kemudian ke bagian kiri dengan menggunakan air bersih. Pastikan seluruh anggota tubuh terkena air
Baca Juga: 3 Cara Mengirim Doa untuk Orang yang Sudah Meninggal
8. Membasuh kaki dan jari