"Itu sikap namanya, karena saya akan bersikap jelas nanti. Saya kira itu pemahaman orang, tapi kalau dia salah paham bagus tongji juga. Nanti saya bersikap, yang jelas saya punya sikap. Untuk Pilpres saya punya sikap," ujarnya.
Meskipun telah menampik, isu keretakan ini masih saja mencuat, lantaran Danny dikabarkan mulai membuka diri dengan partai politik lain, mulai dari PDI Perjuangan hingga Partai Golkar.
Disclaimer: Artikel ini merupakan kerja sama Suara.com dengan Warta Ekonomi. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel menjadi tanggung jawab Warta Ekonomi.