Pemesanan tiket kereta api dilakukan melalui aplikasi KAI Access, contact center 121, situs resmi KAI https://www.kai.id atau di mitra penjualan resmi yang telah bekerja sama dengan KAI. Pastikan untuk tidak membeli tiket diluar tempat penjualan resmi yang telah disebutkan di atas.
Loket di masing-masing stasiun hanya melayani penjualan tiket go show mulai tiga jam sebelum jadwal keberangkatan kereta api.
Nah demikian informasi mengenai kapan pembelian tiket kereta api lebaran 2023 dibuka hingga jadwal pemesanan dan ketentuan pembelian.