"Menag ingin penyediaan layanan di Saudi dilakukan dalam semangat memberikan hal terbaik kepada jemaah, termasuk ramah lansia," ujar Anna.
Dalam kunjungan kerja kali ini, Gus Yaqut dijadwalkan akan berada di Arab Saudi selama empat hari dan kembali ke Tanah Air pada Selasa (14/3/2023).