Dear Atlet Timnas! Baca Doa Sebelum Bertanding Agar Menang Saat Berkompetisi

Rifan Aditya Suara.Com
Kamis, 11 Mei 2023 | 12:53 WIB
Dear Atlet Timnas! Baca Doa Sebelum Bertanding Agar Menang Saat Berkompetisi
Pemain timnas Indonesia sujud syukur usai tahan imbang Vietnam di Piala AFF 2020. (Dok. Zingnews) - Ilustrasi doa sebelum bertanding agar menang di kompetisi

Suara.com - Kunci menang dalam kompetisi adalah berusaha sebaik mungkin dan tak lupa berdoa. Berikut ini bacaan doa sebelum bertanding yang dirangkum dari berbagai sumber.

Insya Allah menang! Kepada atlet timnas Indonesia yang sdang berlaga di SEA Games 2023 bisa membaca kumpulan doa sebelum bertanding agar bisa tenang dalam berlaga dan meraih kemenangan.

Setidaknya ada lima doa sebelum bertanding yang bisa kalian baca. Semua doa agar menang bertanding ini tersirat dalam Al Quran juga hadis Nabi Muhammad SAW. Yuk simak apa saja?

Doa Sebelum Bertanding

1. "Allaahumma Mushorrifal Quluub, Shorrif Quluubanaa ‘Alaa Tho’atika"

Artinya: “Ya Allah, Dzat yang memberi pengarahan hati, arahkanlah hati-hati kami untuk selalu taat terhadap-Mu.”

2. Surat Al Anfal

"(Ingatlah), ketika kamu memohon pertolongan kepada Rabbmu, lalu diperkenankan-Nya bagimu, Sesungguhnya Aku akan mendatangkan bala bantuan kepada kamu dengan seribu malaikat yang datang berturut-turut.”

3. "Ya Muqollibal Quluubi Tsabbit Qolbiy ‘Alaa Diinika".

Baca Juga: Doa Setelah Sholat Lima Waktu Lengkap dengan Urutan Dzikirnya

Artinya: “Aduhai Dzat yang Aduhai Membolak-balikkan hati, teguhkanlah hatiku di atas agama-Mu.” 

4. Surat Al Fath ayat 1-3

"Inna fatahna laka fat han mubina, liyoghfiro lakallahuma takodda min zambika wa maa ta’akhoro wa yutimma ni’matahu alayka wa yahdiyaka siroo tommustakii maa wayan surokallahu nasron aziiz."

Artinya: “Sesungguhnya kami telah membentangkan bagimu kemenangan yang gemilang. Agar dia mengampuni dosa-dosamu yang terdahulu dan yang akan datang. Dan menyempurnakan nikmat-Nya atasmu. Dan dia memberi petunjuk di jalan yang lurus. Dan Allah akan memberikan pertolongan kepadamu dengan pertolongan yang mulia.”

5. Surat Al Baqarah ayat 250

"Robbanaa Afrigh ‘Alainaa Shobron wa Tsabbit Aqdaamanaa wanshurnaa ‘Alal Qoumil Kaafiriin".

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI